Home » , » Core i3 3240 Ivy bridge

Core i3 3240 Ivy bridge



Core i3 3240 adalah generasi dari intel platform ke 3 atau serie ivy bridge. Di realased pada tahun 2012 lalu dengan teknologi terbaru pada saat itu yaitu menggunakan lithography 22 nm. Berbeda dengan seri sebelumnya sandy bridge yg masih menggunakan litography 32 nm. Core i3 3240 mempunyai beberada seri di bawahnya yaitu Core i3 3210 dan Core i3 3220. Core i3 3240 memiliki daya yang cukup irit yaitu 55 Watt. Dengan clock speed 3.40 GHz dan peningkatan di grafik prosesornya menggunakan HD 2500 sedangkan untuk intel smart cache masih sama 3MB. Soket masih menggunakan LGA 1155 namun untuk mainboard sebelumnya wajib update bios seperti Z68.




Tidak banyak perubahan yang besar untuk seri ini, hanya pada litography saja yg terbaru dan lebih efisien. untuk performanya sendiri core i3 3240 mampu untuk menjalankan berbagai macam software dengan baik, seperti MS Office, Browsing, bahkan untuk editing foto, namun tidak cocok untuk aplikasi yg menggunakan core banyak karena sejatinya adalah dual core. Untuk gaming sendiri seri ini mampu untuk mengimbangi vga papan atas seperti NVIDIA gtx 660 sampai dengan Amd radeon HD 7850. sedangkan untuk PCI-E revision menggunakan 2.0 dan mempunyai modul ram 1333/1600. Untuk kualitas internal grafiknya mampu memberikan gambar kualitas HD pada film.


Untuk kalangan editing atau pengguna office sangat cocok menggunakan core i3 seri ini karena dari daya dan kinrjanya cukup memuaskan, bahkan untuk kalangan gamer sendiri juga mampu untuk menggangkat beberapa seri vga papan atas. Dengan harga kisaran 1.2-1,3jt kita bisa mendapatkan performa yg mumpuni jadi sangat recomend untuk gamer dengan budget terbatas. 

0 komentar:

Post a Comment

Support : Contact | About Us | Privacy policy
Copyright © 2013. Hardware Options - All Rights Reserved